Home » , , » Video Pertunjukan Tari Mentega Seniman Asal Indonesia di Swedia

Video Pertunjukan Tari Mentega Seniman Asal Indonesia di Swedia

Video Pertunjukan Tari Mentega 
Seniman Asal Indonesia di Swedia


Apa itu seni? Salah satu pertanyaan paling memusingkan itu mungkin akan menjadi tambah memusingkan setelah kamu melihat video penampilan seni karya anak bangsa yang satu ini.

Pastinya bangga banget dong jika ada orang kita yang maju dalam pentas seni Internasional. Nah, salah satu seniman kita yang beruntung adalah Melati Suryodarmo, wanita kelahiran tahun 1969 asal Surakarta yang waktu itu tinggal di Jerman.

Juni 2010, Melati bersama 4 seniman lainnya dari berbagai negara dipersilakan tampil pada acara pembukaan Lilith Performance Studio yang berlokasi di Swedia. Dalam acara itulah Melati menunjukan jiwa artistiknya dengan menari diatas balok-balok mentega didepan pengunjung. Walaupun harus jatuh, menari, jatuh lagi, menari lagi... jatuh lagi.. dan menari lagi... dst hingga 20 menit, Melati tampaknya menikmati pertunjukan itu. Benar-benar menarik(?) Penasaran kan? Saatnya video.



Jadi, anuu.... Agh! Rasanya saya tak bisa menemukan kata-kata yang tepat untuk pertunjukan di atas. Langsung saja kembali ke pertanyaan awal. Apa itu seni?



Description: Video Pertunjukan Tari Mentega Seniman Asal Indonesia di Swedia Rating: 4.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Video Pertunjukan Tari Mentega Seniman Asal Indonesia di Swedia

Terima kasih atas kunjungan anda. Untuk Update terbaru artikel, foto, video terbaru yang unik dan aneh, dan juga yang lagi viral dan hebohkan netizen Indonesia, silahkan kunjungi PitekWalek Blog atau klick DISINI.
Togel Hari Ini
Pitek Walek
Agen Bola Terpercaya